Ya, Cafe Tegukopi yang berada di daerah dataran tinggi Kintamani yang berhawa sejuk ini memang baru 6 bulan beroperasi, namun keindahan pemandangannya langsung viral di sosmed.
Bayangkan, di sini kamu bisa kongkow-kongkow cantik sambil ditemani panorama Gunung dan Danau Batur serta lautan awan putih bak kapas.
Menu yang ditawarkan juga cukup beragam, mulai dari kopi, aneka kue, pasta, rice bowl, pizza dan masih banyak lagi. Psst… harganya lumayan terjangkau lho!
Baca juga:
32 Cafe di Bali dengan view menakjubkan









Semua yang tercantum di atas merupakan data terakhir pada saat artikel ini dibuat. Jika ada perubahan/update terbaru yang Anda ketahui, silakan informasikan kepada kami untuk segera diperbaharui. Terima kasih!
Beritahu kami
Semua yang tercantum di atas merupakan data terakhir pada saat artikel ini dibuat. Jika ada perubahan/update terbaru yang Anda ketahui, silakan informasikan kepada kami untuk segera diperbaharui. Terima kasih! Beritahu kami |